Minggu, 27 Desember 2009

Bisnis Online >> Manfaat Bisnis Online

" Budaya online masyarakat menjadi malas bertatap muka, silaturrahmi mengalami perenggangan, dan jarang membaca buku teks atau mengunjungi perpustakaan."(15/12/09 Gagasan: Kingkin Puput Kinanti)

kita jangan hanya berpikir tentang sebuah sesuatu hal yang negatif tentang sesuatu, misalkan dengan kata-kata tersebut menunjukkan sebuah hal yang negatif saja padahal untuk melihat sesuatu harus secara penuh tentang baik dan buruknya banyak mana. Negara Indonesia merupakan negara yang mengalami kemajuan dalam dunia internet sangat pesat apalagi di era milenium ini yang merupakan era informasi jadi informasi merupakan prioritas utama dalam era saat ini. ini. informasi tidak hanya di dapat di sebuah berita, majalah, koran, perpustakaan, televisi, maupun radio karena ada satu hal yang cukup efektif yaitu melalui media internet.
baik saya akan mencoba untuk menealah kalimat diatas memang benar bahwasannya ketika sesuatu dikerjakan dengan cepat dan efektif seperti melalui internet kita bisa mengirim ucapan, komunikasi via chat dsb. yang memungkinkan seseorang untuk menghemat waktu dan biaya dalam suatu hubungan tapi jangan melihat itu sebagai sesuatu yang salah karena setiap orang pasti punya kesibukan masing-masing dan juga dilihat dari keringnya saku atau tidak, sekarang jika berada di kota yang jauh dengan keluarga kita dan tidak mempunyai biaya untuk pulang kampung sehingga tidak bisa menemui sanak family kita apakah kita akan memaksakan untuk pulang kampung, maka dari itu solusi yang lainnya yaitu melalui internet sebagai media pengganti yang lebih efisien disamping komunikasi lewat HP (handphone), itu merupakan dampak yang positif tentang perkembangan teknologi di Indonesia sehingga bisa memberikan nilai tersendiri tentang manfaat internet. sehingga kita jangan menilai sesuatu hanya dengan nilai yang negatif saja.
dan kita ketika melihat begitu luas dampak yang diberikan oleh dunia internet maka kita juga bisa melihat hal-hal yang positif mengenai bisnis online itu sendiri, di tahun 2009 sembilan ini seiring dengan maraknya warnet di negeri kita maka bisnis online juga menjadi satu sorotan tersendiri mulai dengan PTC(Paid to Click), PPC(Pay Per Click), bisnis afiliasi, PPR(Pay Per Review), dan yang paling diminati oleh pebisnis konvensional yang mempunyai produk dan jasa juga memanfaatkan toko online ini. sekarang banyak sekali para internet marketer yang menjalankan bisnis online. manfaat bisnis online ini disamping lebih efisien dan efektif dalam pencarian dan penawaran juga sangat mudah untuk kita akses, kita tidak perlu keluar rumah cukup jalankan komputer kemudian connect dengan internet maka kita bisa mencari informasi yang kita inginkan(kecuali pergi ke warnet dulu untuk mengakses internetnya :p).
waduh udah pagi nie, udah dulu ya teman-teman cukup sekian postingan dari saya, selamat menikmati dan jangan lupa untuk berkunjung lagi, terima kasih dan semoga sukses.

4 komentar:

  1. loh pertamaxxxx nih

    sory baru sempat berkunjung nih permisi y masih mo berkunjung ke tempat teman2 yang lain monggo nih......

    BalasHapus
  2. makasih mbah gendeng semoga kontesnya sukses....!!

    BalasHapus
  3. waaah keren sob, smoga sukses bisnis Online-nya sob.

    T4 Belajar Blogger

    BalasHapus